NASIHAT ULAMA SUNNAH : NABI MUHAMMAD ﷺ SEBAGAI SURI TELADAN


Al Hasan Al Basri berkata, "Sesungguhnya ALLAH mengutuskan Nabi Muhammad ﷺ berdasarkan pengetahuan-Nya memilih sendiri, mengutus banginda untuk membawa ajaran-Nya, menurunkan kitab-Nya, mensucikan ciptaan-Nya. Kemudian menempatkannya di dunia dengan tempat yang dapat dilihat oleh penduduk bumi dan memberikan kekuatan serta bekal hidup. Ini sesuai dengan firman ALLAH ﷻ :


لَقَدْ كَانَ لَكُمْ فِي رَسُولِ اللَّهِ أُسْوَةٌ حَسَنَةٌ

Demi sesungguhnya, adalah bagi kamu pada diri Rasulullah itu contoh ikutan yang baik (Al-Ahzaab : 21)

Kaum yang tidak mencintai kehidupan Rasulullah ﷺ, dan membenci apa yang diredhai Tuhannya, pasti ALLAH pun akan menjauhkan dan menghancurkannya."

Rujuk : Al Bayan wa At-Tibyan (3/132)